ANALISIS KINERJA PADA WEBSITE JOSS DALAM PELAYANAN MASYARAKAT DI DINAS SOSIAL PROVINSI JAWA TIMUR
Abstract
Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui tentang layanan satu pintu yang ada di Dinas Sosial Provinsi Jawa Timur. Penelitian ini berfokus membahas mengenai layanan sosial dimana layanan ini merupakan layanan yang dapat mengakomodir beberapa pelayanan di Dinas Sosial Provinsi Jawa Timur. Penelitian ini menggunakan teknik pengumpulan data dan menggunakan metode wawancara dengan Ketua Tim Subtansi Pemberdayaan Kelembagaan Sosial dan Pengelolaan Sumber Dana Sosial. Penelitian ini juga menggunakan observasi dengan cara melakukan pengamatan langsung di Kantor Dinas Sosial Provinsi Jawa Timur. Hasil dari penelitian ini adalah Dinas Sosial Provinsi Jawa Timur sudah sangat baik dalam melayani masyarakat
References
Cantika, Dua. Element Sukses Pelaksanaan E-Government Dalam Penanggulangan Kemiskinan di Dinas Sosial Kota Pekan Baru. Jurnal Imu Administrasi Negara. Vol.9 No.1 2022.
Makan, Mastina. Anindita, Diva Putri. Primanis, Hikmah Ramadaniati. Pengaruh Analisis Jabat Terhadap Pencapaian Kinerja Pegawai Dinas Sosial Kota Probolinggo, Jurnal Intelektual Administrasi Publik dan Ilmu Komunikasi. Vol.10 No.1 2021.
Pasolog, Harbani. Teori Administrasi Publik. Bandung: Afabeta. 2019.
Pratama, Sefro. Aplikasi Job Fair Berbasis Web pada Dinas Sosial Tenaga Kerja dan Transmigrasi Kalimantan Selatan. Vol 10. No 1 2019.
Rachmawati, Tyas Rizky. Widowati, Maduretno. Wahyuningsih, Susanti. Pengaruh Motivasi Kemampuan Kerja dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Dinas Sosial Kota Semarang. Jurnal Ilmiah, Vol 1 no 3. 2022.
Sujadi, Sendy Ferdian. Toreh, Calvin Emanuel. Gantini, Tiur. Analisis Brand Awareness Pada Brownitsz Dengan Meneraokan Metode AIDA. Jurnal Strategi No.1 Vol.5. 2023.
Zulkifli. Tahir, M. Irwan. Pemerintah Daerah Antara Inovasi Kinerja Organisasi dan Pelayanan Publik. Jawa Tengah : Epigraf Komunikota prima. 2023.


